
The Best Damn Thing adalah judul album studio ketiga oleh penyanyi punk rock Kanada yang paling populer, Avril Lavigne. Album ini dirilis di Amerika Utara dan sebagian negara-negara Eropa pada tanggal 17 April 2007, serta di Inggris dan Australia tepat satu hari sebelumnya. Album ini pertama kali...